Kamis, 01 Agustus 2013

Siapakah Jodoh Kita?....


mungkin di usiaku yang sebentar lagi menginjak 25 tahun di usia yang setapak setilas dengan perak keindahannya dan setapak dengan kematangan dalam berpikir dan juga bertindak, tentunya tak kan jauh dari pemikiran ingin melangkahkan kaki di jalan Sunnatullah yaitu menikah,,,,, namun kadang kita tidak mengetahui kapan dan dimana serta sama siapa kita akan melanglang buana dalam kehidupan yang fana ini,,,, sedikit terpikirkan akan namanya berfikir dengan cara yang instan,,,,,terkadang ingin dijodohkan saja sesuai dengan pilihan dan kriteria yang kita berikan namun tidak menjamin seratus persen akan berhasil,,,,

lambat laun hal ini menjadi hal yang paling pokok yang menjadi pembahasan dan topik utama baik dalam do'a, dalan renungan dan juga dalam hela perjalanan hidup...

namun mengutip cerita salah seorang sahabat dalam blog nya tersirat jelas ternyata jodoh kita memiliki sifat dan karakter yang satu sama lain hampir sama dengan kita,,,, yu kita tengok apa aja ciri-ciri jodoh kita insya4w1 dia ada di sekitar kita amiin :
  • memiliki kekuatan keimanan yang baik, intinya memiliki iman atau agama yang sama,,,, ibarat sebuah bangunan iman merupakan tiangnya bangunan dalam berumah tangga jika keimanan calon imam kita lemah maka bangunan tersebut mudah goyah dengan banyaknya percekcokan dan lain sebagainya,,,,audzubillahimindzalik 
  • bertanggung jawab,,, jika yang akan menjadi pemimpin hidup kita bertanggung jawab maka dia akan selalu mengayomi kita baik didunia maupun di akhirat
  • penyayang----dalam rumah tangga memiliki imam yang penyayang maka dia akan slalu sabar dalam menghadapi setiap ujian dan perjalanan kehidupan, dia slalu tenang dalam menyikapi semua masalah dalam kehidupannya
  • berilmu,,, orang yang berilmu akan slalu memikirkan semua hal yang akan dia lakukan sehingga harmonis akan slalu terwjud 
  • setia
  • saling mengerti bukan menggurui atau malah saling cemburu dan menyalahkan,,,,,,


hayo kita tengok siapakah dia?..............
wallahualam,,, ^_^


Tidak ada komentar:

Posting Komentar